Pendidikan Yang Merdeka

Indonesia adalah negara yang merdeka. Kemerdekaan pun seharusnya mengalir dalam setiap lini kehidupan masyarakatnya. Kemerdekaan berpendapat, pendidikan dan kesejahteraan merupakan hak bagi setiap warganya. Dalam setiap hak tentu ada kewajiban.

Pendidikan sebagai hak setiap warga negara telah diatur dalam UUD 1945 Pasal 31. 
Pendidikan bertujuan untuk memanusiakan manusia dengan cara-cara yang manusiawi seperti saling menghargai dan menghormati. Akan tetapi sering kali hal tersebut belum sesuai harapan. Saat ini dalam dunia pendidikan sering terjadi kekerasan, intimidasi yang dikenal dengan radikalisme dalam pendidikan. Radikalisme dalam pendidikan muncul dari guru tehadap siswa, masyarakat atau orang tua terhadap guru dan sekolah dengan berbagai tindakan intimidasi, ancaman maupun diskriminasi. 

Dalam dunia akademik pemaksaan terhadap suatu hal dalam dunia pendidikan sudah mulai ditinggalkan, bahkan bisa dikatakan hal itu menodai dunia pendidikan. Setiap siswa berhak untuk berekspresi sesuai dengan batas-batas dalam dunia akademik. Siswa itu Merdeka, sebagaimana Bangsa ini yang telah merdeka.

Siswa harus berani untuk berargumen, But in argument you must have reason. !!!


Related Posts :

  • Nabi dan RasulUMUR NABI atau RASUL. Nabi adalah seorang laki-laki yang menerima wahyu dari Allah untuk dirinya sendiri dan tidak wajib menyampaikaan kepa… Read More...
  • CARA DAFTAR BIDIKMISI UIN IAIN STAINSelamat malam guys,, sesuai dengan judul dan dari berbagai pertanyaan mengenai Cara daftar beasiswa di Univ keagamaan seperti IAIN UIN maupu… Read More...
  • BIDIKMISI berkasnyaSesuai dengan judul diatas,, ini saya mau share berkas yang harus dilengkapi penerima bidikmisi : 1)  Formulir pendaftaran yang telah … Read More...
  • DZIKIRAsalamualaikum warahmatullahi wabarokatu Dzikir adalah mengingat kepada Allah. Dan dzikir itu bisa dilakukan setiap saat dan dimanapun s… Read More...
  • Cara Merubah ukuran FotoKadang kala kita ada suatu hal atau persyaratan mengenai ukuran sebuah foto. Salah satunya seperti ukuran foto dalam pendaftaran SNMPTN yang… Read More...

0 Response to "Pendidikan Yang Merdeka"

Posting Komentar